Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2021

Tugas 3 - Static Currency Converter

Gambar
  Program Static Currency Converter dengan C# Berikut adalah langkah-langkah pembuatan Program Static Currency Converter dengan menggunakan .NET Framework : 1. Buat Project Baru.     Buka Visual Studio code lalu buat project baru dan pilih Windows Forms App     Lalu buatlah dan simpan dengan nama project sesuai yang diinginkan. 2. Membuat Desin Form     Setelah itu kita akan dihadapkan dengan from yang masih kosongan maka saya mengedit isi dari form tersebut menjadi seperti ini :      3. Membuat Code untuk Konversi     S etelah membuat fomr yang sesuai dengan keinginan kita langsung menuju ke kodingan dengan mengklik 2 kali pada tombol button konversi, setelah itu isikan baris kode seperti di bawah ini : using System ; using System.Collections.Generic ; using System.ComponentModel ; using System.Data ; using System.Drawing ; using System.Linq ; using System.Text ; using System.Threading.Tasks ; using System...

Tugas 2 PBKK B - .NET Framework

Gambar
  Program Hello World Menggunakan .NET Framework Berikut adalah langkah-langkah pembuatan Program "Hello World" dengan menggunakan .Net Framework : 1. Install Visual Studio 2019.     Sebelum membuat program menggunakan .NET sebelumnya kita harus install dulu IDE nya yaitu VIsual Studio Code 2019 Community yang dapat di download di  Link Ini . Setelah itu kita lakukan install dengan memilih library .NET Desktop Development :  Setelah itu tunggu hinga download dan install selesai.  2. Membuat Project Baru     Buka Visual Studio lalu pilih Create New Project , dan pilih yang WPF Aplication. Lalu tambahkan anam projectnya dan pilih directory untuk menyimpan project aplikasi. 3. Membuat Aplikasi "Hello World!".      Tampilan awal : Source Code :  MainWindow.xaml <Window x:Class= "Tugas_2.MainWindow" xmlns= "http://schemas.microsoft.com/winfx/2006/xaml/presentation" xmlns:x= "http://schemas.microsoft.com/w...

Tugas 1 - Pemrograman Berbasisi Kerangka Kerja B - Portofolio Aplikasi

Gambar
  Portofolio Aplikasi Selama menjadi mahasiswa Teknik Informatika ITS saya telah membuat beberapa aplikasi terutama Web Based menggunakan bahasa PHP. Berikut aplikasinya : 1. SIM Siswa       SIM Siswa adalah aplikasi untuk Sekolah dimana mempermudah bagi Guru untuk merekap Nilai dan langsung dapat di lihat oleh siswanya. Website ini juga dapat digunakan orang tua untuk memonitoring nilai anak mereka selama di sekolah.  Dasboard Page Siswa      Dalam pembuatannya saya menggunakan Klorofil admin Pages untuk template halamannya dengan Framework Bootstrap dan  untuk Framwork phpnya menggunakan Laravel 6 . Berikut juga terdapat link ke githubnya  link . 2. Company Profile      Dalam pembuatan web company profile dari salah satu perusahaan dalam pembuatan beton saya menggunakan bahasa PHP dengan Framework CodeIgniter 3. untuk frontend-nya saya menggunakan Bootstrap.  page dashboard compro page dashboard admin   ...